Ngaku Gamers? kalo jawaban nya ia, hadirilah Gathering akbar komunitas Game Indogamers. Acara yang diadakan Komunitas Indogamers ini tentunya bakal seru abis dah. Tujuan dibuatnya Gathering Akbar ini adalah demi mempererat dan menjalin kebersamaan antara sesama Gamers, selain itu juga kita bisa saling bertukar pikiran di Acara ini dan yang pasti IDGS Gathering 2010 bisa mempertemukan seluruh Gamers yang ada di Indonesia. Di acara Gathering ini tentu nya sobat semua pastinya bisa ketemuan langsung dengan lawan maupun kawan di Battle.net Dota.
Indogamers Gathering 2010 – Kumpul kumpul Komunitas Gamers terbesar di Indonesia
Bagi sobat yang ikutan acara ngumpul ngumpul anak IDGS, Indogamers Gathering 2010 akan dilaksanakan pada:
Tanggal : Sabtu, 6 Februari 2010
Waktu : 14.00 WIB – Selesai
Lokasi : Restoran Sulawesi SeaFood DERMAGA ONE, Pantai Carnaval Ancol Taman Impian, Jakarta
Fee : Rp. 100.000 / People
Bagi kawan yang mendaftar untuk ikutan acara ini akan mendapatkan bonus menarik dari Indogamers community yaitu.
1. Paket Registrasi : Lucky Hundred
Paket Registrasi yang berhadiah “100 ID Public Non Tag” untuk 100 orang Pendaftar pertama, use your Luck Here.
Persyaratan : Personal Registration.
- 100 Pendaftar Pertama Mendapatkan “100 ID Public Non Tag”
- Mendapatkan User Bar “IDGS Gathering” bar
- Mendapatkan Usergroup “IDGS Gathering” selama 60 Hari
- Kapasitas Inbox lebih besar
- Dapat mengeset status menjadi Invisible Mode
- Souvernir IDGS Gathering 2010 [Diberikan Saat Acara]
2. Paket Registrasi : Voice For Free
Paket Registrasi bagi para Free Server Lovers untuk mendapatkan status Voice pada Bnet Indogamers Free Server di masing-masing Chanel Clan.
Persyaratan : Minimum Pembelian 10 Tiket Registrasi , Semua Pendaftar Harus dalam 1 Clan.
- Mendapatkan Status Voice di Chanel Clan masing-masing [Permanen]asd
- Mendapatkan User Bar “IDGS Gathering” bar
- Mendapatkan Usergroup “IDGS Gathering” selama 60 Hari Kapasitas Inbox lebih besar
- Dapat mengeset status menjadi Invisible Mode
- Souvernir IDGS Gath 2010 [Diberikan Saat Acara]
Door Prize! Mouse Razer – Mamba!
Gamer mana sih yang gak mau dikasih Mouse Razer yang harganya lumayan mahal? lumayan nih buat yang maen Dota, jadinya pencetan tombol Numlock nya jadi lebih gampang dengan mouse Razer Mamba ini…. hehehee 😀
Cara Pembayaran dan Konfirmasi
Buat Gamers yang serius mau ikut, silahkan dicatat informasi ini baik baik dan jangan sampai salah.
Transfer Biaya Registrasi ke Rekening Indogamers :
Bank BCA
a/n Wiwik
Nomor Rekening 0690 1981 77
Bank BCA cabang Muara Karangatau
Bank MANDIRI
a/n Wiwik
Nomor Rekening 115-00-0212530-2
KC Jakarta Pluit Selatan
Konfirmasi Transfer Dapat Dilakukan dalam Beberapa Cara yaitu :
- Telp. Kantor : 021-912-78-501
- Email : idgs_cs@yahoo.com
- Yahoo Messenger : idgs_cs & idgs_cs2
- Thread Forum : Dituliskan pada http://www.indogamers.com/f446/konfirmasi_pendaftaran_idgs_gathering_2010_a-264968/
Kalau ada pertanyaan lebih lanjut, silahkan informasikan ke:
- Post di Sub Forum Indogamers Gathering 2010 : http://www.indogamers.com/f772/
- Menggunakan Fitur HelpDesk : http://www.indogamers.com/support.php?do=newticket
- Menghubungi Ketua Panitia melalui PM : http://www.indogamers.com/member.php?u=185574
Acaranya dijamin asik banget dah! Selain bisa ngumpul dengan teman gamers dari daerah lain, kamu juga bisa mendapatkan kesempatan memenangkan Door Prize Mouse Razer Mamba! mantep kan? Hadiah ID Public non tag nya juga mantep, sayangnya hanya untuk 100 pendaftar pertama saja. Jadi buruan, segera daftar uat ikut Indogamers Gathering 2010.
Source and More Info: http://www.indogamers.us/Gamers-News/Event-News/INDOGAMERS_Gathering_2010l
Leave a Reply